Headlines News :
Home » » ILALANG HITAM

ILALANG HITAM

Written By Unknown on Rabu, 01 Juni 2016 | 19.58

Jika aku adalah ilalang hitam
tumbuh di gurun landai berpayung terik
sedang akarku menancap di sela butir pasir panas

Meski angin berisik tidak beri kesegaran
namun sedikit hembusnya
mampu halau fatamorgana di sudut mata

Hitamku bukanlah terbakar
hitamku kabarkan di antara desir sang angin
mencari  setengah teduh mega di kaki langit

Meski butir butirnya mampu melukai ragaku
hingga aku terkubur dalam cerita kenangan
di kebencian atau nisan cinta..aku tidak peduli.

By:Rudoo
Share this article :

0 komentar:

Speak up your mind

Tell us what you're thinking... !

Anak Kampung Jalan Tampa Alas Kaki

Anak Kampung Jalan Tampa Alas Kaki

Daftar Isi Abaimaida

PapuaKu

PapuaKu

Test Footer 2

rrrrrrrrrrrrrr

 
Support : Creating Website | Johny Template | Mas Template
Proudly powered by Blogger
Copyright © 2011. Radar Abaimaida - All Rights Reserved
Template Design by Creating Website Published by Mas Template